Meski Dilarang Gubernur, Tambang Emas Ilegal Tetap Beroprasi

469

Newslampung.co, Tambang emas ilegal yang berada di kecamatan batang natal kabupaten mandailing natal sumatera utara sehari hari nya menjadi mata pencarian masyarakat yang berada di lokasi tambang tersebut

Padahal belakangan ini sudah ada perintah dari gubernur sumatera utara supaya segara di tutup namun sampai saat ini belum respon atau tanggapan dari pihak penambang tersebut

Yang menjadi pertanyaan bagi salah satu jurnalis atau anggota salah satu dari lembaga perlindungan anak kabupaten Madina menanya langsung kepada masyarakat dulu salah satu alat mencari emas di pinggir sungai memakai kalau bahasa daerahnya dulang kemudian dompeng untuk di jadikan penyedot supaya mudah dapat emasnya belakangan ini penambang emas sudah memakai alat berat salah satunya eskapator atau di sebut juga namanya beko menurut keterangan masyarakat ketika di konfirmasi salah seorang URC lembaga perlindungan anak kabupaten Madina

Ketika di tinjau di lapangan salah satunya alat untuk mencari emas memang benar yang di katakan oleh masyarakat padahal satu pun tidak ada yang memakai izin galian C dan yang menjadi heran salah satu anggota Polsek batang natal ikut di dalamnya untuk mengkelola alat berat eskapator atau beko untuk mencari emas tersebut

URC lembaga perlindungan anak kabupaten Madina M .Yakub lubis meminta kepada penegak hukum terutama kepada Kasi Propam dan Polres mandailing natal supaya segara memanggil anggota polsek batang natal yang ikut main tambang emas ilegal karena ini adalah salah pelanggaran( st akub/sof)