Harlah 50 Tahun Perguruan Diniyah Putri, Bupati Pesawaran Ungkap Rasa Syukur dan Bangga

PESAWARAN – Perjalanan panjang selama 50 tahun ini diharapkan dapat menjadi pemicu lahirnya semangat baru bagi segenap jajaran Perguruan Diniyyah Putri Lampung untuk terus...

Jaring Bibit Atlet, Dispora Pesawaran Gelar Kejurda Atletik Pelajar se Kabupaten Pesawaran

PESAWARAN — Untuk menjadi ajang motivasi atlet dan pelajar dalam rangka optimalisasi pengembangan potensi atlet atletik, menuju prestasi baik nasional maupun internasional. Dinas Kepemudaan...

Kasus Kekerasan Terhadap Anak Jadi Perhatian Khusus Pemkab Pesawaran

PESAWARAN – Kasus kekerasan anak di Kabupaten Pesawaran saat ini cenderung meningkat, baik kuantitas maupun keragaman modusnya, terutama kasus kekerasan seksual dan bullying atau...

Pisah Sambut Bupati Pesawaran Bersama Dandim 0421/Lampung Selatan

PESAWARAN – Bupati Pesawaran Dendi Romadhona menngungkapkan, bahwa Capaian pembangunan Kabupaten Pesawaran, kini sudah mulai dirasakan oleh segenap lapisan masyarakat, semua itu tentunya tidak...

Bupati Dendi Hadiri Silatda I DPD KNPI Pesawaran

PESAWARAN – Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) adalah Rumah Besar bagi seluruh elemen organisasi, pemuda harus menyadari bahwa eksistensi dan kesinambungan perjalanan sebuah lembaga...

Seluruh Puskesmas di Pesawaran Kini Berstatus BLUD

PESAWARAN – Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Pesawaran Wildan menyerahkan surat rekomendasi Badan Layanan Umum Daerah (BLUD) kepada 2 Puskesmas yang ada di Kabupaten Pesawaran. Dikatakan...

Bupati Pesawaran Safari Ramadhan di Dua Kecamatan

PESAWARAN – Bupati Pesawaran mengajak seluruh elemen masyarakat untuk menguatkan komitmen bahwa Pesawaran Bumi Andan Jejama adalah milik, kebanggaan dan tanggungjawab bersama. Hal itu dikatakan...

BPKAD Pesawaran Cairkan THR

PESAWARAN – Tunjangan hari raya (THR) untuk PNS, PPPK, tenaga kontrak, anggota DPRD sampai guru honor murni yang ada di Kabupaten Pesawaran telah...

Siltap dan Uang Makan Satpol PP Pesawaran Cair

PESAWARAN — Pemerintah Kabupaten Pesawaran, mulai melakukan pembayaran dari Penghasilan Tetap (Siltap) para aparatur desa, Tambahan Penghasilan Pegawai (TPP) sampai dengan uang makan Satpol...

Tahun 2024 Ini Mahasiswa UI Akan Mangajar di Pesawaran

PESAWARAN – Bupati Pesawaran Dendi Romadhona menyatakan, Gerakan UI Mengajar Angkatan 13 (GUIM 13) adalah implementasi dari program Merdeka Belajar, Kampus Merdeka (MBKM) yaitu...

Berita Terkini

Kampanyekan Menantu Hingga Bagikan Minyak Goreng, Zulkifli Hasan Dilaporkan ke Bawaslu

KALIANDA - Terkait kegiatan politiknya di SMA Kebangsaan pada Kamis 5 September kemarin, Menteri Perdagangan RI, Zulkifli Hasan dilaporkan oleh tim hukum paslon Nanang...

Sepulang Hadiri Sosialisasi Calon Bupati, 3 Orang Warga Lamsel Alami Luka Setelah Angkot Ditumpanginya...

KALIANDA - Tiga orang warga masing-masing RA, RP dan T dilaporkan mengalami luka bakar setelah kendaraan angkot yang ditumpanginya dari menghadiri sosialisasi salah...

Posisi Empat Jabatan Penting di Serah terimakan oleh Kapolres Lamsel AKBP Yusriandi Yusrin

Lampung Selatan – Polres Lampung Selatan menggelar acara serah terima jabatan berdasarkan Surat Keputusan Kapolda Lampung nomor: KEP/430/VIII/2024 tanggal 30 Agustus 2024, yang dipimpin...

Audiensi Dengan Panitia DOB Natar Agung, Bupati Nanang Tegaskan Komitmen Dukung Pemekaran Sesuai Mekanisme

KALIANDA - Bupati Lampung Selatan, Hi Nanang Ermanto tegaskan komitmen pemerintah daerah dalam mendukung pemekaran Daerah Otonomi Baru (DOB) baik dengan sebutan Kabupaten Natar...

Tuntaskan Usia Pemula Punya KTP-EL, Kadisdukcapil Himbau Kepsek dan Kades Berperan Aktif

KALIANDA- Kebut pendataan dan penyelesaian pembuatan KTP-EL usia pemula, Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil Pemkab Lampung Selatan (Lamsel) lakukan upaya "jemput bola" dengan...

Proyek Dinas PUPR Kabupaten Lampung Selatan Disoal Warga

LAMPUNG SELATAN-pekerjaan rehabilitasi/Pemeliharaan berkala ruas jalan simpang Banjar Agung sampai Way Huy (TVRI) milik dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Kabupaten Lampung Selatan...

Jalan Desa Sumbernadi, Berundung, dan Bandar Agung Segera Dibangun, Bupati Nanang: Bulan Depan Dikerjakan...

KALIANDA - Bupati Lampung Selatan, H. Nanang Ermanto berkomitmen akan terus melakukan perbaikan maupun peningkatan infrastruktur jalan di sejumlah wilayah. Tahun 2024 ini, Pemerintah...

11 Partai All Out Usung Nanda – Antonius Deklarasi Langsung Hantarkan Ke KPU

PESAWARAN - Sebanyak 11 partai pengusung Pasangan Calon (Paslon) Bupati dan Wakil Bupati Pesawaran, Nanda Indira dan Antonius M Ali mendeklarasikan koalisi yang...

2.300 M Jalan Desa Karang Rejo Dibangun, Warga: Terima Kasih Pak Nanang !

KALIANDA – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lampung Selatan segera melakukan peningkatan jalan di Desa Karang Rejo, Kecamatan Jati Agung, tahun ini. Pembangunan jalan rabat beton sepanjang...

Pemkab Lamsel Brangkatkan 15 Orang Ibadah Umroh 9 September 2024

LAMSEL, Kalianda – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lampung Selatan akan memberangkatkan sebanyak 15 orang untuk melaksanakan ibadah umrah. Mereka terdiri dari tokoh agama, masyarakat dan...